Kapolresta Banyuwangi Terima Penghargaan IJTI

author mcinews.id

mcinews.id

Selasa, 04 Feb 2025 16:10 WIB

copy
Kapolresta Banyuwangi Terima Penghargaan Anugerah Kepada Pembina Ikatan Jurnalis Indonesia ( IJTI )
Kapolresta Banyuwangi Terima Penghargaan Anugerah Kepada Pembina Ikatan Jurnalis Indonesia ( IJTI )

i

Banyuwangi, MCI Newsi Kapolresta Banyuwangi Kombes Rama Samtama Putra menerima penghargaan sebagai Pembina Ikatan Jurnalis Televisi Indonesia (IJTI) Banyuwangi yang diselenggarakan di Hotel Aston, Kabupaten Banyuwangi, Provinsi Jawa Timur.

Penghargaan tersebut diberikan sebagai bentuk apresiasi IJTI Kab. Banyuwangi kepada sosok yang dinilai berperan aktif membina, mendukung, dan mengembangkan jurnalisme televisi di Kab. Banyuwangi. Penghargaan diserahkan langsung KetuaIJTI Kab. Banyuwangi Syamsul Arifin.

Dalam pertimbangannya, Kombes Rama Samtama Putra dikenal sebagai figur yang aktif mendukung kebebasan pers, meningkatkan profesionalisme jurnalis, dan memperjuangkan independensi media.

Kombes Rama Samtama Putra pada rilis yang diterima mcinews.id menyampaikan rasa terima kasih kepada IJTI Kab. Banyuwangi atas anugrah yang diterimanya. Iaberkomitmen terus mendorong pertumbuhan jurnalisme yang berkualitas.

"Penghargaan ini bukan hanya untuk saya, melainkan juga untuk seluruh insan pers yang terus bekerja dengan integritas dan dedikasi. Mari bersama-sama menjaga independensi media dan memberi informasi yang benar kepada masyarakat," ujarnya.

Ketua IJTI Kab. Banyuwangi Syamsul Arifin mengungkapkan, penghargaan tersebut diberikan kepada tokoh yang telah menunjukkan dedikasi luar biasa dalam membina insan pers. Ia berharap penghargaantersebut makin memotivasi para pemangku kepentingan untuk terus mendukung kebebasan pers dan perkembangan jurnalisme televisi yang berkualitas.

"Penganugerahan ini menjadi momentum penting bagi insan pers untuk terus meningkatkan profesionalisme dan menjaga etika jurnalistik dalam menjalankan tugasnya sebagai pilar demokrasi." tutur Syamsul Arifin.(nov/bho)

Editor : Nova Mega

Berita Terbaru

Oscar Piastri Juara F1 GP Arab Saudi, Max Verstappen Kena Penalti

Oscar Piastri Juara F1 GP Arab Saudi, Max Verstappen Kena Penalti

Senin, 21 Apr 2025 04:40 WIB

Senin, 21 Apr 2025 04:40 WIB

Oscar Piastri menang dalam balapan Formula 1 GP Arab Saudi 2025. Pembalap McLaren F1 Team itu mengasapi Max Verstappen dan Charles Leclerc.…

Susunan Pengurus DPP PAN Periode 2024-2029, Ada Adik Raffi Ahmad

Susunan Pengurus DPP PAN Periode 2024-2029, Ada Adik Raffi Ahmad

Minggu, 20 Apr 2025 21:15 WIB

Minggu, 20 Apr 2025 21:15 WIB

Deretan artis politikus jadi pengurus DPP PAN terbaru. Mulai Verrel Bramasta hingga adik Raffi Ahmad, Nisya Ahmad.…

Batal di Kanjuruhan, Laga Derbi Jatim Arema Vs Persebaya Digelar di Bali

Batal di Kanjuruhan, Laga Derbi Jatim Arema Vs Persebaya Digelar di Bali

Minggu, 20 Apr 2025 20:25 WIB

Minggu, 20 Apr 2025 20:25 WIB

Laga pekan ke-30 Liga 1 2024/2025 antara Arema FC melawan Persebaya Surabaya batal digelar di Stadion Kanjuruhan, Malang.…

Daftar Pemain Indonesia di Singapore Open 2025

Daftar Pemain Indonesia di Singapore Open 2025

Minggu, 20 Apr 2025 20:00 WIB

Minggu, 20 Apr 2025 20:00 WIB

Indonesia mengirim pemain terbaiknya di masing-masing sektor Singapore Open 2025. Tak ada satu pun wakil Indonesia pada sektor ganda putri.…

Kirana dan Vinz Gagal Masuk TOP 10 MasterChef Indonesia

Kirana dan Vinz Gagal Masuk TOP 10 MasterChef Indonesia

Minggu, 20 Apr 2025 19:12 WIB

Minggu, 20 Apr 2025 19:12 WIB

Vinz dan Kirana kerap lolos dari pressure test. Namun kali ini, bubur olahan mereka tak bisa menyelamatkan dari pressure test.…

Hari Kartini Tarif Rp1 Transjakarta untuk Perempuan, Senin 21 April 2025

Hari Kartini Tarif Rp1 Transjakarta untuk Perempuan, Senin 21 April 2025

Minggu, 20 Apr 2025 17:40 WIB

Minggu, 20 Apr 2025 17:40 WIB

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta mengajak kaum hawa untuk memanfaatkan fasilitas tarif khusus di Hari Kartini, Senin 21 April 2025.…