Cirebon, MCI News - Sebagian umat muslim di Cirebon yang tergabung dalam jemaah Baitul Quran Assalam Cirebon melaksanakan salat Idulfitri (Id) lebih awal dari pemerintah, Minggu 30 Maret 2025.
Suasana kyusuk para jemaah melaksanakan rangkaian ibadah salat Id di halaman parkir sebuah apotek Jalan Lawanggada, Kelurahan Pekalipan, Kota Cirebon, sekitar pukul 05.30 WIB.
Ketua panitia, Chaerul Hady Alwi menjelaskan, jemaah yang ikut salat Id sebanyak 500 orang. Penetapan 1 Syawal 1446 Hijriah oleh jemaah Baitul Quran Assalam berdasarkan metode Rukyatul Hilal Global.
Ia mengatakan, keputusan untuk lebaran lebih awal diambil setelah hilal terlihat di beberapa negara muslim. Seperti Arab Saudi, Mesir, Lebanon dan Palestina.
"Alhamdulillah tahun ini hilal tampak di negara-negara Muslim, sehingga kami menetapkan hari ini sebagai 1 Syawal," ujarnya.
Editor : Yama Yasmina
Berita Terbaru
Minggu, 20 Apr 2025 21:15 WIB
Minggu, 20 Apr 2025 21:15 WIB
Deretan artis politikus jadi pengurus DPP PAN terbaru. Mulai Verrel Bramasta hingga adik Raffi Ahmad, Nisya Ahmad.…
Minggu, 20 Apr 2025 20:25 WIB
Minggu, 20 Apr 2025 20:25 WIB
Laga pekan ke-30 Liga 1 2024/2025 antara Arema FC melawan Persebaya Surabaya batal digelar di Stadion Kanjuruhan, Malang.…
Minggu, 20 Apr 2025 20:00 WIB
Minggu, 20 Apr 2025 20:00 WIB
Indonesia mengirim pemain terbaiknya di masing-masing sektor Singapore Open 2025. Tak ada satu pun wakil Indonesia pada sektor ganda putri.…
Minggu, 20 Apr 2025 19:12 WIB
Minggu, 20 Apr 2025 19:12 WIB
Vinz dan Kirana kerap lolos dari pressure test. Namun kali ini, bubur olahan mereka tak bisa menyelamatkan dari pressure test.…
Minggu, 20 Apr 2025 17:40 WIB
Minggu, 20 Apr 2025 17:40 WIB
Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta mengajak kaum hawa untuk memanfaatkan fasilitas tarif khusus di Hari Kartini, Senin 21 April 2025.…
Minggu, 20 Apr 2025 17:12 WIB
Minggu, 20 Apr 2025 17:12 WIB
Galeri MasterChef Indonesia kedatangan bintang tamu, komedian Hesti Purwadinata asal Sunda. Ia memberikan tantangan kecap dan leunca.…