Libur Lebaran, Kebun Binatang Surabaya Dipadati Pengunjung

author Pandu Baskoro

Pewarta :

Sabtu, 05 Apr 2025 14:33 WIB

copy
Suasana keramaian di terowongan Kebun Binatang Surabaya. (Foto: Pandu/MCINews)
Suasana keramaian di terowongan Kebun Binatang Surabaya. (Foto: Pandu/MCINews)

i

Surabaya, MCI News - Kebun Binatang Surabaya (KBS) pada H+5 Lebaran dipadati pengunjung dari beberapa daerah di Jawa Timur untuk mengisi liburan.

Suasana padat pengunjung tampak pada lokasi pembelian atau antrean tiket masuk di terowongan baru KBS atau tunnel Joyoboyo, Sabtu, 5 Mei 2025.

Terowongan sepanjang 172 meter, akses masuk ke pintu selatan KBS yang digagas oleh Pemkot Surabaya ini bertujuan memudahkan pengunjung untuk parkir, dan akses menuju KBS. Sehingga pengunjung juga aman karena tidak menyeberang sembarangan di jalan raya, dan menghindari parkir liar di sepanjang jalan Setail, yang sebelumnya banyak dikeluhkan warga Surabaya. 

Suasana rapi, tertata dan teratur tampak juga di parkiran, baik itu parkir mobil dan motor.

"Terowongan akses masuknya aman, nyaman, tidak berdesakan antar pengunjung," cerita Totok warga Gunungsari pasar ikan.

Kebun Binatang Surabaya, sampai saat ini masih menjadi tujuan favorit warga Surabaya, dan beberapa daerah lain, untuk mengisi liburan bersama keluarga.

Jumlah wisatawan Kebun Binatang Surabaya meningkat di hari libur Lebaran. Targetnya 100 ribu pengunjung selama masa libur Lebaran 31 Maret-8 April 2025.

Editor : Yama Yasmina

Berita Terbaru

Susunan Pengurus DPP PAN Periode 2024-2029, Ada Adik Raffi Ahmad

Susunan Pengurus DPP PAN Periode 2024-2029, Ada Adik Raffi Ahmad

Minggu, 20 Apr 2025 21:15 WIB

Minggu, 20 Apr 2025 21:15 WIB

Deretan artis politikus jadi pengurus DPP PAN terbaru. Mulai Verrel Bramasta hingga adik Raffi Ahmad, Nisya Ahmad.…

Batal di Kanjuruhan, Laga Derbi Jatim Arema Vs Persebaya Digelar di Bali

Batal di Kanjuruhan, Laga Derbi Jatim Arema Vs Persebaya Digelar di Bali

Minggu, 20 Apr 2025 20:25 WIB

Minggu, 20 Apr 2025 20:25 WIB

Laga pekan ke-30 Liga 1 2024/2025 antara Arema FC melawan Persebaya Surabaya batal digelar di Stadion Kanjuruhan, Malang.…

Daftar Pemain Indonesia di Singapore Open 2025

Daftar Pemain Indonesia di Singapore Open 2025

Minggu, 20 Apr 2025 20:00 WIB

Minggu, 20 Apr 2025 20:00 WIB

Indonesia mengirim pemain terbaiknya di masing-masing sektor Singapore Open 2025. Tak ada satu pun wakil Indonesia pada sektor ganda putri.…

Kirana dan Vinz Gagal Masuk TOP 10 MasterChef Indonesia

Kirana dan Vinz Gagal Masuk TOP 10 MasterChef Indonesia

Minggu, 20 Apr 2025 19:12 WIB

Minggu, 20 Apr 2025 19:12 WIB

Vinz dan Kirana kerap lolos dari pressure test. Namun kali ini, bubur olahan mereka tak bisa menyelamatkan dari pressure test.…

Hari Kartini Tarif Rp1 Transjakarta untuk Perempuan, Senin 21 April 2025

Hari Kartini Tarif Rp1 Transjakarta untuk Perempuan, Senin 21 April 2025

Minggu, 20 Apr 2025 17:40 WIB

Minggu, 20 Apr 2025 17:40 WIB

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta mengajak kaum hawa untuk memanfaatkan fasilitas tarif khusus di Hari Kartini, Senin 21 April 2025.…

Trio Bali dan Desi Juara Tantangan Leunca dari Hesti Purwadinata di MasterChef Indonesia

Trio Bali dan Desi Juara Tantangan Leunca dari Hesti Purwadinata di MasterChef Indonesia

Minggu, 20 Apr 2025 17:12 WIB

Minggu, 20 Apr 2025 17:12 WIB

Galeri MasterChef Indonesia kedatangan bintang tamu, komedian Hesti Purwadinata asal Sunda. Ia memberikan tantangan kecap dan leunca.…