Gempa M 6,3 Guncang Ekuador sempat Mengeluarkan Peringatan Tsunami

author Yama Yasmina

Pewarta :

Jumat, 25 Apr 2025 21:09 WIB

copy
Gempa magnitudo (M) 6,3 mengguncang Ekuado, Jumat 25 April 2025 pagi waktu setempat. (Foto: Tangkapan layar)
Gempa magnitudo (M) 6,3 mengguncang Ekuado, Jumat 25 April 2025 pagi waktu setempat. (Foto: Tangkapan layar)

i

Ekuador, MCI News - Gempa magnitudo (M) 6,3 mengguncang Ekuado, Jumat 25 April 2025. Pusat Seismologi Mediterania Eropa (EMSC) mencatat, gempa tersebut mengguncang provinsi perbatasan Esmeraldas pada kedalaman 35 km (22 mil) sekitar pukul 06.45 waktu setempat. Esmeraldas terletak lebih dari 183 mil (296 kilometer) barat laut Quito, Ibu Kota Ekuador. 

Kantor manajemen risiko Ekuador menyebut gempa bumi tersebut terasa di sedikitnya 10 provinsi. Gempa terasa hingga Ibu Kota Andes Quito. Belum ada laporan langsung tentang korban atau kerusakan parah dan otoritas Ekuador mengatakan tidak ada risiko tsunami.

Pihak berwenang Ekuador awalnya mengeluarkan peringatan tsunami untuk pantai Pasifik, tetapi dibatalkan beberapa saat kemudian.

Terletak di Sepanjang Cincin Api

Ekuador memiliki sejarah bencana seismik. Pada 2013, gempa bumi mengguncang Peru utara dan Ekuador selatan menyebabkan sedikitnya 14 orang meninggal dunia dan menghancurkan rumah, sekolah, dan klinik kesehatan.

Negara ini terletak di sepanjang “Cincin Api” Pasifik, zona aktivitas seismik dan vulkanik yang tidak stabil yang mengelilingi lautan. Ekuador terletak di perbatasan pertemuan lempeng tektonik Nazca dan Amerika Selatan. 

Editor : Yama Yasmina

Berita Terbaru

Gunung Marapi Meletus, Abu Vulkanik Mengarah ke Tanah Datar dan Payakumbuh

Gunung Marapi Meletus, Abu Vulkanik Mengarah ke Tanah Datar dan Payakumbuh

Jumat, 25 Apr 2025 20:43 WIB

Jumat, 25 Apr 2025 20:43 WIB

Gunung Marapi di Sumatera Barat kembali mengalami erupsi, Jumat 25 April 2025. Erupsi pertama terjadi pukul 15.13 WIB.…

SMSI Dorong Proses Hukum Dirpem JakTV Dilakukan Akuntabel dan Proporsional

SMSI Dorong Proses Hukum Dirpem JakTV Dilakukan Akuntabel dan Proporsional

Jumat, 25 Apr 2025 18:15 WIB

Jumat, 25 Apr 2025 18:15 WIB

Jakarta, MCI News – Penetapan tersangka dan penahan Direktur Pemberitaan (Dirpem) JakTV Tian Bahtiar dalam kasus yang disebut Kejaksaan Agung sebagai p…

Potensi Liga 4 2024/2025 dan Misi Klub Bledek Biru

Potensi Liga 4 2024/2025 dan Misi Klub Bledek Biru

Jumat, 25 Apr 2025 18:14 WIB

Jumat, 25 Apr 2025 18:14 WIB

Malang, MCI News - Penataan jenjang karir pemain hingga unsur kepelatihan kini semakin mendapat ruang bagi talenta muka baru di persepakbolaan negeri ini.…

Peringati Hari Kartini 2025, IKWI Jatim Gelar Lomba Merangkai Bunga Kebun

Peringati Hari Kartini 2025, IKWI Jatim Gelar Lomba Merangkai Bunga Kebun

Jumat, 25 Apr 2025 17:15 WIB

Jumat, 25 Apr 2025 17:15 WIB

Surabaya, MCI News - Ikatan Keluarga Wartawan Indonesia (IKWI) Jawa Timur menggelar acara Peringatan Hari Kartini 2025 di Gedung Sekretariat PWI Jatim, Jl…

Kemnaker Imbau Masyarakat Waspadai Penipuan Berkedok Program TKM 2025

Kemnaker Imbau Masyarakat Waspadai Penipuan Berkedok Program TKM 2025

Jumat, 25 Apr 2025 16:55 WIB

Jumat, 25 Apr 2025 16:55 WIB

Jakarta, MCI News — Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) mengimbau masyarakat untuk lebih waspada terhadap penipuan yang mengatasnamakan program Tenaga Kerja …

Seohyun Girls' Generation Akhiri Kontrak di Namoo Actors setelah 6 Tahun

Seohyun Girls' Generation Akhiri Kontrak di Namoo Actors setelah 6 Tahun

Jumat, 25 Apr 2025 16:46 WIB

Jumat, 25 Apr 2025 16:46 WIB

Kabar Seohyun Girls' Generation (SNSD) berhenti sebagai aktris Namoo Actors dikonfirmasi agensi. …