Kamis Pagi, Rupiah Melemah Jadi Rp16.772 per Dolar AS

author mcinews.id

mcinews.id

Kamis, 03 Apr 2025 13:29 WIB

copy
Ilustrasi. Nilai tukar (kurs) rupiah terhadap dolar AS (Foto: B-Universe Photo)
Ilustrasi. Nilai tukar (kurs) rupiah terhadap dolar AS (Foto: B-Universe Photo)

i

Jakarta, MCI News - Nilai tukar (kurs) rupiah pada pembukaan perdagangan Kamis 3 April 2025 pagi di Jakarta melemah sebesar 59 poin atau 0,36% menjadi Rp16.772 per dolar AS dari sebelumnya Rp16.713 per dolar AS.

Sebelumnya, banyak pengamat menilai kurs rupiah akan melemah akibat tekanan berat kebijakan tarif impor yang diumumkan Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump, Rabu 2 April 2025.

Presiden AS mengumumkan tarif resiprokal terhadap mitra dagang negaranya sebagai upaya untuk memangkas defisit perdagangan global.

Salah satunya adalah pengenaan tarif tambahan sebesar 25% untuk semua mobil yang dibuat di luar AS sebagaimana diumumkan Trump pekan lalu, akan berlaku sesuai rencana mulai hari ini.

Menurut analis Doo Financial Futures Lukman Leong, indeks dolar AS terpantau stabil menaik, bahkan terlihat agresif dari perkiraan, seiring kebijakan tarif imbal balik yang baru saja diumumkan Presiden Trump.

Ia memrediksi rupiah akan kembali melemah hari ini, sehingga perlu intervensi Bank Indonesia. "Sentimen pasar saat ini sangat negatif dan risk off, BI akan intervensi.”

Berdasarkan sentimen tersebut, kurs rupiah pada hari ini diperkirakan berkisar Rp16.600 hingga Rp16.900 per dolar AS.

Editor : Budi Setiawan

Berita Terbaru

Kirana dan Vinz Gagal Masuk TOP 10 MasterChef Indonesia

Kirana dan Vinz Gagal Masuk TOP 10 MasterChef Indonesia

Minggu, 20 Apr 2025 19:12 WIB

Minggu, 20 Apr 2025 19:12 WIB

Vinz dan Kirana kerap lolos dari pressure test. Namun kali ini, bubur olahan mereka tak bisa menyelamatkan dari pressure test.…

Hari Kartini Tarif Rp1 Transjakarta untuk Perempuan, Senin 21 April 2025

Hari Kartini Tarif Rp1 Transjakarta untuk Perempuan, Senin 21 April 2025

Minggu, 20 Apr 2025 17:40 WIB

Minggu, 20 Apr 2025 17:40 WIB

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta mengajak kaum hawa untuk memanfaatkan fasilitas tarif khusus di Hari Kartini, Senin 21 April 2025.…

Trio Bali dan Desi Juara Tantangan Leunca dari Hesti Purwadinata di MasterChef Indonesia

Trio Bali dan Desi Juara Tantangan Leunca dari Hesti Purwadinata di MasterChef Indonesia

Minggu, 20 Apr 2025 17:12 WIB

Minggu, 20 Apr 2025 17:12 WIB

Galeri MasterChef Indonesia kedatangan bintang tamu, komedian Hesti Purwadinata asal Sunda. Ia memberikan tantangan kecap dan leunca.…

Sinopsis Film Bollywood Kesari Chapter 2: Perjuangan Menuntut Keadilan

Sinopsis Film Bollywood Kesari Chapter 2: Perjuangan Menuntut Keadilan

Minggu, 20 Apr 2025 16:50 WIB

Minggu, 20 Apr 2025 16:50 WIB

Film Kesari Chapter 2 berlatar peristiwa pembantaian Jallianwala Bagh tahun 1919, film ini menyoroti perjuangan Nair dalam menuntut keadilan.…

Presiden Prabowo Ucapkan Selamat Paskah, Ajak Pererat Persaudaraan

Presiden Prabowo Ucapkan Selamat Paskah, Ajak Pererat Persaudaraan

Minggu, 20 Apr 2025 16:26 WIB

Minggu, 20 Apr 2025 16:26 WIB

Presiden Prabowo sampaikan ucapan Selamat Hari Paskah bagi umat Kristiani. Momen suci renungkan makna pengorbanan, kebangkitan, dan harapan.…

Sinopsis Film Animasi Rohani The King of Kings

Sinopsis Film Animasi Rohani The King of Kings

Minggu, 20 Apr 2025 16:05 WIB

Minggu, 20 Apr 2025 16:05 WIB

The King of Kings digarap dan ditulis sutradara Jang Seong-ho berdasarkan kisah yang ditulis Charles Dickens dalam The Life of Our Lord.…