BRI Tower di kunjungi Ormas Joyosemoyo, Jawara Bersatu dan Gapura

author mcinews.id

mcinews.id

Jumat, 24 Jan 2025 16:01 WIB

copy

Surabaya, MCI News - Ratusan Massa dari gabungan Organisasi Masyarakat(Ormas) Joyosemoyo, Jawara Bersatu, Gapura mengkunjungi BRI tower Surabaya terkait jaminan pinjaman kredit Usaha rakyat(KUR), Surabaya, kamis, (23/1/2025).

Masa mulai datang di BRI Tower Surabaya dengan mengunakan kendaraan roda dua dan roda empat tepat pukul 11.00 wib dan langsung memulai orasi dengan mobil komando yang berisi sound lengkap sebagai sarana pendukung.

Aksi masa kali ini dikarenakan adanya temuan di lapangan terkait jaminan pinjaman Kredit Usaha Rakyat(KUR) yang tertuang di peraturan Menteri Koordinator Bidang perekonomian Nomor 1 tahun 2023 tentang pedomanan pelaksanaan KUR.

Dalam peraturan tersebut dijelaskan skema pinjaman dengan plafon dibawah  100 juta tidak memerlukan agunan tambahan, Karena sudah dijamin system Collateral melalui Asuransi  kredit jika nasabah gagal bayar

Rendra Hartanto selaku  Assistant Vice President Regional Legal BRI Surabaya, Di temui seusai bertemu dengan perwakilan aksi menjelaskan, Untuk KUR Mikro dibawah 100 juta dan sampai dengan 100juta itu tidak diperlukan jaminan sesuai peraturan Permenko, Apabila nanti masih ditemukan adanya jaminan maka akan ditelusuri lebih jauh dan akan dikembalikan, Jelasnya.

BRI Juga membantu para nasabah yang sedang menikmati KUR apabila mengalami kesulitan harap bisa menghubungi unit kerja BRI terdekat untuk bagaimana cara menyelesaikan fasilitas pinjamanya, Karena KUR sendiri adalah fasilitas pendanaan dari negara dan Kembali ke negara, Tambahnya

Kedepan BRI akan bersinergi dengan seluruh lapisan masyarakat  untuk bersama mengembangkan UMKM dan melakukan pengawasan terkait fasiltas KUR Mikro yang dibawah 100 juta tanpa jaminan, Serta secepatnya kami akan bersurat ke wilayah BRI seluruh surabaya terkait penegasan untuk menggembalikan agunan KUR Mikro dibawah 100 juta, Imbuhnya

Apabila yang masih memiliki tunggakan harap berkourdinasi dengan BRI setempat, Karena nasabah wajib melunasi kewajibannya baik itu KUR maupun Fasilitas Pinjaman lainnya, BRI senantiasa melayani setulus hati dan menjunjung Good Corporate Governance, Sehingga silahkan datang ke Unit Kerja BRI terdekat dan dikomunikasikan terkait kebutuhan maupun kendala yang sedang dihadapi maka akan di bantu terkait dengan Solusi yang akan diambil oleh nasabah. Tutur Assistant Vice President Regional Legal BRI Surabaya

Abdul Rozak Ketua Umum Organisasi Masyarakat Gerakan Pemuda Madura (Gapura) Menyampaikan Terima kasih kepada BRI perihal aksi hari ini mendapatkan respon yang sangat positif. Serta mendapatkan kesepakatan dari BRI tower yang mencakup wilayah Surabaya, Madura sampai tuban sepakat bahwa untuk KUR Mikro dibawah 100juta akan segera dikeluarkan surat penegasan kepada seluruh Unit Kerja BRI yang ada di Regional Office Surabaya  untuk segera mengembalikan angunan kepada nasabah. Imbuhnya

Untuk masyarakat yang masih punya masalah dengan KUR dibawah 100juta tapi ada tunggakan tetap dikembalikan tapi dengan ada komitmen tentang pembayaranya, Tegas Abdul Rozak.

Muhdor Ali selaku Sekretaris Jenderal Organisasi Masyarakat Jawa Madura Bersatu (Jawara Bersatu) Menambahkan, Karena ini adalah aksi gabungan dari Ormas Joyosemoyo, Jawara Bersatu dan Gapura, Jika masyarakat masih menemukan kesulitan atau kendala dalam pengurusan, Di kantor Jawara Bersatu membuka posko pengaduan masyarakat di Jl Asem Bagus 4 no 1. Tegas. (TIM)

Editor : Wawan Kurniawan

Berita Terbaru

Susunan Pengurus DPP PAN Periode 2024-2029, Ada Adik Raffi Ahmad

Susunan Pengurus DPP PAN Periode 2024-2029, Ada Adik Raffi Ahmad

Minggu, 20 Apr 2025 21:15 WIB

Minggu, 20 Apr 2025 21:15 WIB

Deretan artis politikus jadi pengurus DPP PAN terbaru. Mulai Verrel Bramasta hingga adik Raffi Ahmad, Nisya Ahmad.…

Batal di Kanjuruhan, Laga Derbi Jatim Arema Vs Persebaya Digelar di Bali

Batal di Kanjuruhan, Laga Derbi Jatim Arema Vs Persebaya Digelar di Bali

Minggu, 20 Apr 2025 20:25 WIB

Minggu, 20 Apr 2025 20:25 WIB

Laga pekan ke-30 Liga 1 2024/2025 antara Arema FC melawan Persebaya Surabaya batal digelar di Stadion Kanjuruhan, Malang.…

Daftar Pemain Indonesia di Singapore Open 2025

Daftar Pemain Indonesia di Singapore Open 2025

Minggu, 20 Apr 2025 20:00 WIB

Minggu, 20 Apr 2025 20:00 WIB

Indonesia mengirim pemain terbaiknya di masing-masing sektor Singapore Open 2025. Tak ada satu pun wakil Indonesia pada sektor ganda putri.…

Kirana dan Vinz Gagal Masuk TOP 10 MasterChef Indonesia

Kirana dan Vinz Gagal Masuk TOP 10 MasterChef Indonesia

Minggu, 20 Apr 2025 19:12 WIB

Minggu, 20 Apr 2025 19:12 WIB

Vinz dan Kirana kerap lolos dari pressure test. Namun kali ini, bubur olahan mereka tak bisa menyelamatkan dari pressure test.…

Hari Kartini Tarif Rp1 Transjakarta untuk Perempuan, Senin 21 April 2025

Hari Kartini Tarif Rp1 Transjakarta untuk Perempuan, Senin 21 April 2025

Minggu, 20 Apr 2025 17:40 WIB

Minggu, 20 Apr 2025 17:40 WIB

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta mengajak kaum hawa untuk memanfaatkan fasilitas tarif khusus di Hari Kartini, Senin 21 April 2025.…

Trio Bali dan Desi Juara Tantangan Leunca dari Hesti Purwadinata di MasterChef Indonesia

Trio Bali dan Desi Juara Tantangan Leunca dari Hesti Purwadinata di MasterChef Indonesia

Minggu, 20 Apr 2025 17:12 WIB

Minggu, 20 Apr 2025 17:12 WIB

Galeri MasterChef Indonesia kedatangan bintang tamu, komedian Hesti Purwadinata asal Sunda. Ia memberikan tantangan kecap dan leunca.…