Pendidikan dan Kesehatan Berkualitas Harus Dinikmati Warga Surabaya

author mcinews.id

mcinews.id

Selasa, 18 Feb 2025 10:05 WIB

copy

Surabaya, MCI News - Anggota Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (FPKS) DPRD Kota Surabaya Johari Mustawan memastikan, masyarakat Surabaya tetap mendapatkan layanan pendidikan dan kesehatan berkualitas.

Pendidikan dan kesehatan berkualitas adalah hal pokok yang harus diprioritskan bagi masyarakat, khususnya warga Surabaya, ujarnya saat mengisi masa reses dengan menggelar pertemuan bersama kader dan simpatisan di Kebon Kota Tropical Garden Restoran, Kecamatan Wiyung, Kota Surabaya, Provinsi Jawa Timur, Senin (17/2/2025).

Menurut dia, pendidikan, kesehatan, pekerjaan umum, kenyamanan, ketertiban masyarakat dalam sosial, dan kemudahan pelayanan publik harus didapatkan secara merata oleh masyarakat.

Dari beberapa program yang dijanjikan, Johari mengatakan, pendidikan dan pelayanan kesehatan yang berkualitas tidak bisa dikurangi lagi alokasi anggarannya, meskipun ada pemotongan 50% imbas kebijakan pemerintah pusat.

Jika pendidikan dan kesehatan yang merata sudah bisa dinikmati secara merata, maka setidaknya masalah sosial akan berkurang, dan SDM juga akan berkembang.

PKS akan terus bekerja keras mewujudkan program yang dijalankan agar dapat dinikmati masyarakat Surabaya secara adil, merata, dan berkesinambungan tanpa kecuali.

Editor : Pandu Baskoro

Berita Terbaru

Susunan Pengurus DPP PAN Periode 2024-2029, Ada Adik Raffi Ahmad

Susunan Pengurus DPP PAN Periode 2024-2029, Ada Adik Raffi Ahmad

Minggu, 20 Apr 2025 21:15 WIB

Minggu, 20 Apr 2025 21:15 WIB

Deretan artis politikus jadi pengurus DPP PAN terbaru. Mulai Verrel Bramasta hingga adik Raffi Ahmad, Nisya Ahmad.…

Batal di Kanjuruhan, Laga Derbi Jatim Arema Vs Persebaya Digelar di Bali

Batal di Kanjuruhan, Laga Derbi Jatim Arema Vs Persebaya Digelar di Bali

Minggu, 20 Apr 2025 20:25 WIB

Minggu, 20 Apr 2025 20:25 WIB

Laga pekan ke-30 Liga 1 2024/2025 antara Arema FC melawan Persebaya Surabaya batal digelar di Stadion Kanjuruhan, Malang.…

Daftar Pemain Indonesia di Singapore Open 2025

Daftar Pemain Indonesia di Singapore Open 2025

Minggu, 20 Apr 2025 20:00 WIB

Minggu, 20 Apr 2025 20:00 WIB

Indonesia mengirim pemain terbaiknya di masing-masing sektor Singapore Open 2025. Tak ada satu pun wakil Indonesia pada sektor ganda putri.…

Kirana dan Vinz Gagal Masuk TOP 10 MasterChef Indonesia

Kirana dan Vinz Gagal Masuk TOP 10 MasterChef Indonesia

Minggu, 20 Apr 2025 19:12 WIB

Minggu, 20 Apr 2025 19:12 WIB

Vinz dan Kirana kerap lolos dari pressure test. Namun kali ini, bubur olahan mereka tak bisa menyelamatkan dari pressure test.…

Hari Kartini Tarif Rp1 Transjakarta untuk Perempuan, Senin 21 April 2025

Hari Kartini Tarif Rp1 Transjakarta untuk Perempuan, Senin 21 April 2025

Minggu, 20 Apr 2025 17:40 WIB

Minggu, 20 Apr 2025 17:40 WIB

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta mengajak kaum hawa untuk memanfaatkan fasilitas tarif khusus di Hari Kartini, Senin 21 April 2025.…

Trio Bali dan Desi Juara Tantangan Leunca dari Hesti Purwadinata di MasterChef Indonesia

Trio Bali dan Desi Juara Tantangan Leunca dari Hesti Purwadinata di MasterChef Indonesia

Minggu, 20 Apr 2025 17:12 WIB

Minggu, 20 Apr 2025 17:12 WIB

Galeri MasterChef Indonesia kedatangan bintang tamu, komedian Hesti Purwadinata asal Sunda. Ia memberikan tantangan kecap dan leunca.…