Demi Kenyamanan Warga, Pemkot Surabaya Terus Berbenah

author Pandu Baskoro

Pewarta :

Jumat, 07 Mar 2025 14:17 WIB

copy
Salah satu sudut Taman Surya di kompleks Kantor Pemkot Surabaya di kawasan Sedap Malam, Kota Surabaya. (ndu/mcinews)
Salah satu sudut Taman Surya di kompleks Kantor Pemkot Surabaya di kawasan Sedap Malam, Kota Surabaya. (ndu/mcinews)

i

Surabaya, MCI News – Demi kenyamanan warga, Pemerintah Kota Surabaya terus berbenah. Salah satunya melakukan perawatan rutin Taman Surya dalam rangka upaya mewujudkan kebersihan, kenyamanan, keindahan dan kerapian di lingkungan kantor Pemkot Surabaya.

“Menyiram taman, menyapu, dan memperbaiki berm atau pot yang rusak, terus dilakukan tiap hari.” kata Joko, salah seorang petugas kebersihan dari Dinas Cipta Karya, yang ditemui MCI News di Surabaya, Jumat 57 Maret 2025.

Kegiatan pembersihan dilakukan mulai memunguti sampah, memotong rumput, menyapu bebagai sudut taman, bahkan hingga mengecat kembali beberapa bagian taman yang telah kotor maupun rusak.

Menurut Joko, perawatan taman, dan kegiatan lain, rutin dilakukan setiap hari demi menjaga agar tetap bagus, indah, dan nyaman, sehingga dapat dinikmati warga Surabaya.

Selain taman yang indah, suara burung yang merdu, lingkungan yang bersih, pemkot juga menyediakan wifi gratis tanpa password di lingkungan Taman Surya. Jaringan internet gratis itu bisa dinikmati seluruh warga yang mengunjungi Taman Surya.

Semua fasilitas yang ada di lingkungan Taman Surya Pemkot Surabaya, dapat dinikmati pagi hari pukul 06.00-07.30 WIB, dan malam hari pukul 18.00-21.00 WIB pada hari biasa, serta 18.00-22.00 WIB pada akhir pekan.

Editor : Budi Setiawan

Berita Terbaru

Fakta-fakta Film Final Destination Bloodlines

Fakta-fakta Film Final Destination Bloodlines

Kamis, 27 Mar 2025 10:40 WIB

Kamis, 27 Mar 2025 10:40 WIB

Film Final Destination Bloodlines akan segera rilis kembali dalam versi terbarunya setelah 14 tahun dari saat mereka merilis film terakhirnya. …

Jadwal Penutupan Pelabuhan Gilimanuk 24 Jam saat Nyepi H-2 Lebaran

Jadwal Penutupan Pelabuhan Gilimanuk 24 Jam saat Nyepi H-2 Lebaran

Kamis, 27 Mar 2025 10:00 WIB

Kamis, 27 Mar 2025 10:00 WIB

Pelabuhan Gilimanuk, pintu masuk utama ke Bali dari Pulau Jawa, akan ditutup total selama 24 jam, Sabtu 29 Maret 2025.…

Pasar Bandeng, Tradisi Turun-temurun Warga Gresik Menyambut Lebaran

Pasar Bandeng, Tradisi Turun-temurun Warga Gresik Menyambut Lebaran

Kamis, 27 Mar 2025 09:32 WIB

Kamis, 27 Mar 2025 09:32 WIB

Gresik, MCI News – Pasar bandeng Gresik merupakan tradisi turun-temurun yang dilakukan oleh masyarakat sejak zaman dulu. Kegiatan ini dilakukan untuk m…

Akhir Sengketa Ganti Rugi Tanah Mat Solar, Ahli Waris Terima Rp 2,2 Miliar

Akhir Sengketa Ganti Rugi Tanah Mat Solar, Ahli Waris Terima Rp 2,2 Miliar

Kamis, 27 Mar 2025 09:20 WIB

Kamis, 27 Mar 2025 09:20 WIB

Akhir sengketa tanah Mat Solar. Keluarga akhirnya menerima ganti rugi Rp 2,2 miliar. Hal itu diwakili salah satu ahli waris, yakni anak sulung.…

Wamenag Dukung Budaya Saling Memberi Saat Lebaran, Tolak Aksi Paksa Minta THR

Wamenag Dukung Budaya Saling Memberi Saat Lebaran, Tolak Aksi Paksa Minta THR

Kamis, 27 Mar 2025 00:05 WIB

Kamis, 27 Mar 2025 00:05 WIB

Wakil Menteri Agama Romo HR Muhammad Syafii mendukung tradisi saling memberi di momen Idulfitri.…

Ketua DPR Desak Pemerintah Kendalikan Harga Bahan Pokok

Ketua DPR Desak Pemerintah Kendalikan Harga Bahan Pokok

Rabu, 26 Mar 2025 23:52 WIB

Rabu, 26 Mar 2025 23:52 WIB

Pemerintah perlu bergerak cepat dan efektif untuk menstabilkan harga-harga bahan pokok agar rakyat tidak makin terbebani…